Sahkan 117 BPD, Pj. Bupati Koltim Jelaskan Tugas dan Wewenang BPD

KOLTIM,SITUSSULTRA.com -Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) telah mengesahkan  sebanyak 117 pengurus baru Badan Permus...


KOLTIM,SITUSSULTRA.com
-Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) telah mengesahkan  sebanyak 117 pengurus baru Badan Permusyawaratan Desa (BPD) untuk masa kerja 2021-2027 di aula Pemda Koltim, Kamis (16/12/2021).


Dalam sambutannya, Pj. Bupati Koltim, Ir. H. Sulwan Abunawas menjelaskan, terkait tugas Badan  Permusyawaratan Desa sebagaimana  telah diatur dalam Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa dan Permendagri nomor 110 Tahun 2016 Tentang Badan Permusyawaratan Desa .


 "Berdasarkan Undang-Undang nomor 6 tahun 2014 tentang Desa. Badan Permusyawaratan Desa atau  lembaga yang melaksanakan fungsi pemerintahan yang anggotanya merupakan wakil dari penduduk desa berdasarkan keterwakilan wilayah serta 

ditetapkan secara demokratis,"jelasnya


Lebih lanjut,  Sulwan menguraikan, kewajiban anggota BPD adalah memegang teguh dan mengamalkan Pancasila, melaksanakan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945, serta mempertahankan dan memelihara keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia.


"Serta Kewenangan anggota BPD adalah melakukan kunjungan kepada masyarakat dalam rangka monitoring dan evaluasi penyelenggaraan pemerintahan desa,"terangnya.


Selain itu diakhir sambutan Pj. Bupati Koltim itu, menuturkan,  anggota BPD dan kepala Desa maupun  perangkatnya wajib untuk divaksinasi. 


"Hal ini dilakukan untuk  menindaklanjuti Peraturan Presiden (Perpres) nomor 14 tahun 2021 tentang perubahan Perpres nomor 99 Tahun 2020 tentang pengadaan vaksin dan pelaksanaan vaksinasi,"jelasnya.


Penulis : Darson

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGANNYA, IKUTI TERUS INFORMASI MENARIK DAN TERBARU MELALUI LAMAN SITUSSULTRA.COM 👍🙏🙏
Name

Advertorial,24,Advertotial,2,Berita Gambar,5,Berita Utama,9,Bombana,2,Budaya,11,Daerah,1,Demo,3,Edukasi,2,Ekonomi,117,Hukrim,80,Hukum,4,Iklan,22,Ilmu,3,Internasional,3,Jakarta,16,Kabar Desa,13,Kalimantan,1,Kendari,84,Kendati,1,Kesehatan,79,Kolaka,14,Koltim,805,Kolut,8,Konawe,15,Konsel,185,Konut,1,Kpltim,1,Mubar,2,Nasional,43,Olah raga,20,Olahraga,18,Opini,5,Pariwa,1,Pariwara,23,Pariwisata,1,Pembangunan,8,Pendidikan,61,Peristiwa,33,Pertanian,19,Politik,155,Prestasi,3,Promosi,2,Religius,13,Religus,1,Sultra Raya,28,Teknologi,1,Utam,1,Utama,306,
ltr
item
Situs Sultra: Sahkan 117 BPD, Pj. Bupati Koltim Jelaskan Tugas dan Wewenang BPD
Sahkan 117 BPD, Pj. Bupati Koltim Jelaskan Tugas dan Wewenang BPD
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjtJcpAmTbL0f3FaC0AZecCpmzVIIRtxmvwARw3z-ZsfaFvhhnk6LKFuEMmF_P0yB5a1UE4kIeYfy6DJs3xWtf3jpXy_GOiRnk6KTd6If2yq42J9p3VCVZYj4yQwxmklKJsHkz_jfJISg8kTJi1MRZMzvBKg-X1daiTOcnAxWCLwhyT048xjncbaeFq7Q=s16000
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjtJcpAmTbL0f3FaC0AZecCpmzVIIRtxmvwARw3z-ZsfaFvhhnk6LKFuEMmF_P0yB5a1UE4kIeYfy6DJs3xWtf3jpXy_GOiRnk6KTd6If2yq42J9p3VCVZYj4yQwxmklKJsHkz_jfJISg8kTJi1MRZMzvBKg-X1daiTOcnAxWCLwhyT048xjncbaeFq7Q=s72-c
Situs Sultra
https://www.situssultra.com/2021/12/sahkan-117-bpd-pj-bupati-koltim.html
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/2021/12/sahkan-117-bpd-pj-bupati-koltim.html
true
8055008330539622413
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU KATEGORI ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content